Syukur Alhamdulillah akhirnya keinginan untuk mempunyai template blogspot yang unik, menarik dan juga
SEO Friendly Template bisa terwujud. Walaupun kata orang wordpress lebih baik seo nya dari pada blogspot, tapi saya akhir-akhir ini malah demen sama yang namanya blogspot. Entah kenapa kok saya tiba-tiba bisa jatuh cinta sama blogspot
.
Gratis, ya mungkin itulah alasan pertama kali saya mau
belajar ngeblog dengan blogspot. Gak mikir harus bayar domain dan hosting seperti blog jurug saya yang satunya. Kalau blog saya di
Tutorial Admob pakai wordpress dan self hosting jadi mau g mau harus mikir kelangsungan domainnya tiap tahun.
Walaupun masih penasaran dengan kemampuan SEO pada Blogspot, dan ilmu seo juga masih katrok dengan pelan-pelan saya niatkan untuk
belajar ngeblog dengan blogspot. Oleh karena itu tidak hanya diperlukan ilmu seo yang mujarab, tetapi juga diperlukan Template SEO Friendly untuk Blogspot. Template saya akhirnya jatuh pada
Minima Template.
Walaupun template lawas, dengan sentuhan
kang ireng, template ini jauh lebih baik. Kang ireng juga telah menyediakan template gratisan untuk blogspot yang tentunya
seo friendly template. Cek sendiri ajah deh kalau g percaya di
dhetemplate.com